Jumat, 04 November 2011
Membaca Denah
Denah hampir sama dengan peta, hanya penggambarannya saja yang berbeda. Denah adalah gambar yang menunjukkan letak kota, jalan, dan sebagainya. Langkah-langkah membaca denah adalah :
1. Membaca judul
2. Lihat dan baca semua informasi yang ada
3. Baca denah menyeluruh
DENAH RUMAHKU
1. Rumah Eka Dini Yuli W.
2. Balai Desa Munder
3. Masjid Munder
4. SMPN 2 Yosowilangun
5. TPU
6. Rumah Risca
7. Rumah Hendra
8. Balai Desa Kebonsari
9. Stadion
10. Tempat parkir
11. Pasar
12. SMPN 1 Yosowilangun
III = SUNGAI
0 Comments:
Subscribe to:
Posting Komentar (Atom)